DJBC Kemenkeu mengaku banyak mendapat masukan soal penjualan rokok ilegal (tanpa cukai). Belum lama ini pihaknya menemukan pemasok berlokasi di Mangga Dua.
Rokok hingga miras ilegal banyak ditemukan di Blitar. Tiga bulan terakhir, ada 57 kasus penindakan rokok dan miras ilegal yang dilakukan Bea Cukai Blitar.