ke depan ia akan mengoptimalkan apa yang sudah direncanakan dan early warning system digiatkan untuk membangun penguatan dari sisi governance, risk, and control
KPK menetapkan Desa Sukojati, Blimbingsari, Banyuwangi sebagai salah satu percontohan desa anti korupsi. Penetapan ini melalui proses penilaian cukup panjang.
Rasa malu, rasa bersalah, dan permohonan maaf yang ditunjukkan oleh pejabat di negara lain tidak pernah terlontar sedikit pun dari mulut pejabat di negara kita.
Karya seni Keadilan Rakyat ciptaan Taring Padi asal Yogyakarta menjadi pembahasan hangat di kalangan pecinta seni Eropa karena dituding anti-semitisme.