Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka menunda kunjungan kerja ke Kabupaten Yahukimo, Provinsi Papua Pegunungan, hari ini. Penundaan itu karena alasan keamanan.
Gubernur Sumut Bobby Nasution menyoroti kisruh bonus atlet PON 2024. Ia menyentil pejabat terkait yang dinilai kurang koordinasi dalam penanganan masalah ini.