KRL Bogor-Jakarta mengalami anjlok di Stasiun Jakarta Kota. Sejumlah perjalanan kereta jarak jauh dan KRL berisiko batal atau mengalami penyesuaian jadwal.
Angkutan barang dilarang melalui Pelabuhan Merak mulai 24 Maret. Larangan ini dilakukan untuk memperlancar arus mudik dari Pulau Jawa menuju Pulau Sumatera.
Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung memastikan normalisasi Kali Ciliwung dan Krukut terus berlanjut untuk mengurangi risiko banjir, meski cuaca ekstrem.