Wakil Mendagri Bima Arya menekankan pentingnya kehadiran kepala daerah saat bencana. Ia mengingatkan kesiapsiagaan dan investigasi bagi yang tidak hadir.
Siklon tropis dan bencana mengancam Indonesia. Siapkan Tas Siaga Bencana untuk bertahan hidup hingga bantuan datang. Berikut isi tas yang harus kamu siapkan.
RI menghadapi kekurangan 2,7 juta talenta digital. BNET Academy luncurkan Program KMG-SMK untuk tingkatkan kompetensi guru SMK dan dukung transformasi digital.
Pemerintah Kota Denpasar mencabut status tanggap darurat banjir dan memasuki masa transisi pemulihan, dengan berbagai program bantuan untuk warga terdampak.