Anak-anak muda yang dianggap apolitis ternyata memiliki kepedulian terhadap isu-isu publik. Mereka mengekspresikan dengan caranya, memaksimalkan media sosial.
Di balik tersebarnya data sejumlah pejabat tinggi Indonesia, ada sisi lain dari aksi hacker Bjorka. Pejabat bisa memahami perasaan rakyat yang datanya bocor.
Seorang turis curhat liburannya berubah menjadi mimpi buruk. Dia seringkali melihat ular di sekitar penginapannya, bahkan ada yang masuk ke kamar tidur.