KPK mencegah lima orang terkait kasus dugaan gratifikasi mantan pejabat Ditjen Pajak Kementerian Keuangan Rafael Alun Trisambodo berpergian ke luar negeri.
ICW mencatat selama 2015-2021 terdapat 592 kasus korupsi di desa dengan nilai kerugian negara mencapai Rp 433,8 miliar. Langkah apa yang harus dilakukan?
Bebasnya mantan Ketum Partai Demokrat Anas Urbaningrum dari jeruji Lapas Sukamiskin tinggal menghitung hari. Dia pun akan berstatus cuti ketika keluar nanti.