Forum Purnawirawan TNI usulkan penggantian Wapres Gibran. PDIP anggap wajar, menilai tuntutan itu sebagai keinginan perbaikan dalam pelaksanaan Pemilu 2024.
Pramono Anung menghadiri halalbihalal PDIP Jakarta. Dia meminta para kader di Jakarta memberikan kritik sekeras-kerasnya jika ada kebijakan yang tidak sesuai.
Dua politikus NTT, Jane Suryanto dan Simon Kamlasi, bergabung dengan PAN. Mereka berkomitmen mendukung program pemerintah dan menargetkan kursi DPR RI.
Hasil pemungutan suara ulang (PSU) di Banjarbaru kembali digugat ke Mahkamah Konstitusi (MK). Hal ini disebabkan adanya dugaan politik uang dalam PSU tersebut.