Pemkot Makassar siapkan lahan 2,53 hektare untuk pembangunan jembatan kembar Barombong. Proyek melibatkan Pemprov Sulsel dan BPJN. Koordinasi terus dilakukan.
Pemkot Parepare disorot karena proyek toilet sekolah senilai Rp 3,3 miliar. DPRD menilai anggaran Rp 166 juta per toilet terlalu besar dan curiga ada mark up.
Wali Kota Surabaya, Eri Cahyadi, mengumumkan Beasiswa Pemuda Tangguh yang telah membantu 5.908 mahasiswa. Target 2026, kuota meningkat jadi 24.000 penerima.
Pemkot Kendari percepat proyek perbaikan jalan, termasuk Jalan Kedondong. Targetkan 24 lokasi tahun ini, dengan harapan semua jalan layak dilalui dalam 5 tahun.
Pemerintah Kota Palembang raih dua penghargaan di TOP Digital 2025. RSUD Bari diakui atas digitalisasi layanan kesehatan, dorong pelayanan lebih efisien.