Petugas Damkar Jaktim melakukan evakuasi pelepasan borgol yang terkunci di tangan 2 siswi SMP. Borgol terkunci usai murid melakukan ujian praktik di sekolah.
Pembangunan tanggul di Hek Kramat Jati hampir selesai. Dinas SDA DKI menjelaskan hal ini. Tanggul ini perlu untuk mencegah meluapnya air Kali Baru ke jalan.
Pimpinan Pusat (PP) Muhammadiyah mengumumkan daftar lokasi Shalat Idul Fitri 1445 Hijriah di Jakarta. Salat Idul Fitri ini bisa diikuti oleh warga di Jakarta.