Tim kuasa hukum mantan Mendag Thomas Trikasih Lembong atau Tom Lembong, Zaid Muzhafi, dan istri Tom, Franciska Wihardja, menyambangi Komnas HAM sore ini.
Kejagung memeriksa eks pejabat di Kementerian BUMN terkait kasus dugaan korupsi impor gula 2015-2016. Dia diperiksa terkait Tom Lembong yang menjadi tersangka.
Thomas Lembong kecewa gugatan praperadilannya ditolak PN Jakarta Selatan. Meski begitu, ia menerima keputusan dan berkomitmen untuk menegakkan keadilan.