Elon Musk dan Amerika PAC digugat atas tuduhan memberikan Rp 15,7 miliar kepada swing voters. Gugatan ini dianggap melanggar undang-undang pemilihan AS.
Meski sudah memasuki masa deadline di bulan Oktober, tapi pemerintah tak kunjung membentuk lembaga pengawas Pelindungan Data Pribadi dan aturan turunannya.
Polisi mengungkap ada puluhan pria korban pemerasan kakak-adik modus video call sex (VCS). Mereka terpaksa membayar puluhan juta rupiah agar video tak disebar.
Pengelolaan dan pemanfaatan pulau kecil harus melalui mekanisme perizinan ketat dan transparan, di antaranya mempertimbangkan luasan, topografi dan tipografi.
Kantor pertanahan se-Jawa Tengah menerapkan inovasi dalam pengurusan Roya. Jika biasanya butuh sekitar 3 hari, kini cukup 5 menit saja maka urusan Roya rampung.