Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono berencana mengecek JIS, setelah lebih dulu koordinasi dengan Ketum PSSI Erick Thohir.
Jakarta International Stadium (JIS) lagi jadi polemik terkait venue Piala Dunia U-17. Pihak JakPro mengklaim kalau stadionnya padahal sudah standar FIFA.
FIBA Board Member, Erick Thohir, berharap Indonesia siap menyelenggarakan FIBA World Cup 2023. Ini momentum menunjukkan Indonesia maju di mata internasional.
Menteri PUPR Basuki Hadimuljono mengevaluasi Jakarta International Stadium (JIS) saat meninjau stadion tersebut. Berikut 3 evaluasi dari Menteri Basuki.