Pengacara WA menjadi korban pengeroyokan dan penembakan di Tanah Abang, Jakarta. Polisi telah menangkap pelaku dan menyita senjata tajam di lokasi kejadian.
Polisi menangkap AR (31), yang mengaku-aku sebagai staf anggota DPR, setelah menipu warga Rp 750 juta. Pelaku menggunakan uang hasil menipu untuk bayar utang.
Pemkot Tasikmalaya mulai tangani masalah pedagang Pasar Cikurubuk yang gulung tikar. Wakil Wali Kota Diky Candra usulkan evaluasi retribusi dan digitalisasi.
Seorang pria inisial DT memalak sopir JakLingko dengan dalih 'jatah bensin' di Tanah Abang, Jakpus. Pelaku ternyata pecatan polisi yang di-PTDH sejak 2012.