MPLS Tahun Ajaran 2025/2026 dimulai di Klungkung, Bali. Siswa antusias mengikuti kegiatan, sementara sekolah melakukan regrouping untuk efisiensi pembelajaran.
Program cek kesehatan gratis di Pangkep menunjukkan 1.547 kasus hipertensi pada anak sekolah. Dinas Kesehatan serukan pencegahan lebih awal untuk masalah ini.
Pengawas sekolah di Sukabumi berperan penting dalam meningkatkan mutu pendidikan. Mereka memantau, membina, dan memastikan pembelajaran sesuai kurikulum.
Arista tersenyum tipis saat menceritakan perjalanan hidupnya. Ia mengingat jelas, bagaimana pendidikannya sempat terhenti di kelas 1 Madrasah Tsanawiyah (MTs).