"Ia mengaku sang suami juga kerap tidak jujur, di antaranya tidak memberikan uang hasil penjualan kopi dan uang bantuan langsung tunai," ujar Kompol Abdul.
Seorang istri di Jember ditemukan tewas dengan wajah bersimbah darah. Sedangkan sang suami ditemukan tergantung di sebuah lahan kebun agak jauh dari rumah.
MT (45) seorang suami yang tega membacok istrinya Lamiah (43) hingga tewas. Diduga pemicunya sang istri menelepon seseorang yang membuat suaminya emosi.
Zuraida Hanum menambah panjang deretan nama -istri yang tega mencabut nyawa suaminya sendiri. Zuraida ditetapkan sebagai otak pembunuhan hakim Jamaluddin.