Warung Nyak Kopsah sempat viral lantaran mendapat ulasan buruk. Namun pemiliknya Bang Madun tak tumbang. Ia membuka konsep baru dengan menu lebih beragam.
Pemkot Pekanbaru di Riau hari ini membongkar puluhan warung remang-remang tidak berizin di Jalan SM Amin, usai ditemukan pelanggaran ketertiban dan asusila.
Yulia, penjual di Taman Wisata Alam Linggarjati, berbagi kisah perjuangannya. Meski penghasilan menurun, ia berharap tempat wisata ini bisa menarik pengunjung.
Suasana cemas melanda pemilik warung di Pantai Tanjung Aan, Lombok, menjelang penggusuran oleh ITDC. Mereka menolak meninggalkan lapak yang sudah lama dihuni.
Lima mandor proyek Stadion Surajaya mengadu ke Disnaker Lamongan terkait utang pembayaran Rp 700 juta dari PT Wika Gedung. Mereka minta bantuan penyelesaian.