Rancaekek, Jawa Barat, dilanda angin kencang pada Rabu (21/2). Beda dengan BRIN yang mengatakan fenomena itu tornado, BMKG justru menyebutnya puting beliung.
Puting beliung yang melanda Rancaekek-Jatinangor dan sekitarnya harus menjadi peringatan bagi masyarakat agar selalu waspada menghadapi fenomena cuaca ekstrem.