Petani di Badung resah akibat serangan hama tikus. Dinas Pertanian menggunakan burung hantu sebagai solusi alami untuk pengendalian hama dan menjaga ekosistem.
Bupati Tabanan Komang Gede Sanjaya merespons aksi pemasangan seng oleh para petani di Jatiluwih. Ia menuturkan para petani selama ini menjaga sawah Jatiluwih.
Pemerintah akan melakukan moratorium rekomendasi perubahan penggunaan tanah di wilayah yang datanya belum sinkron antara kondisi fisik dan dokumen tata ruang.
Luas lahan sawah di Bali berkurang 6.522 hektare dalam lima tahun, menurut BPS. Penurunan ini berdampak pada produksi padi yang diperkirakan turun 3,24% di 2025