Girlband MEOVV debut di Melon Top 100 dengan lagu "MEOW" di posisi #96. DAY6 dominasi chart dengan lagu "HAPPY" di #1. Simak lagu Korea terbaik pekan ini.
Di samping kemampuan bernyanyi, siapa sangka sejumlah idola KPop ini ternyata punya bakat lukis yang mengagumkan. Bahkan ada yang karyanya dipajang di pameran.
SEVENTEEN akan comeback bulan Oktober dengan 13 member. Mereka sudah selesai syuting MV untuk album mini ke-12 dan belum lama tampil di Lollapalooza Berlin.