Kemendagri dukung Polda Riau dalam menindak Ketua Ormas Petir, Jekson Sihombing, atas dugaan pemerasan Rp 5 miliar. Penegakan hukum sudah sesuai koridor.
Polda Riau tak hanya melakukan penegakan hukum dalam kasus perambahan hutan di area Hutan Lindung Siabu. Lokasi yang terdampak kini ditanami pohon kembali.
Polda Riau menguji kesiapan Polres Kepulauan Meranti melalui simulasi Sispam Mako dan Sispam Unras untuk menghadapi potensi kerusuhan dan gangguan keamanan.
Kasus dugaan korupsi SPPD fiktif di Sekretariat DPRD Riau belum ada titik terang meski telah 2 tahun ditangani. Audit dari BPKP Perwakilan Riau menjadi kendala.