Mark Carney (59) menjadi pemimpin baru Partai Liberal Kanada dan akan menjabat sebagai Perdana Menteri Kanada menggantikan Justin Trudeau. Berikut profilnya.
Justin Trudeau resmi mengumumkan pengunduran dirinya sebagai Perdana Menteri (PM) Kanada. Trudeau juga mundur dari jabatan Ketua Partai Liberal Kanada.