detikNews
Respons Tak Tahu Diri Debt Collector Usai Prank Damkar Bekasi buat Tagih Utang
Damkar Kabupaten Bekasi sempat menelepon diduga debt collector usai membuat laporan palsu untuk mengevakuasi ular. Namun, penelepon tersebut justru 'ngilang'.
Senin, 07 Jul 2025 18:21 WIB