Komite Nasional Keselamatan Transportasi (KNKT) telah menyelesaikan investigasi kecelakaan Kereta Api (KA) Turangga dengan KA lokal Bandung Raya di Cicalengka.
Dua warga Empat Lawang tewas setelah tertabrak kereta api di perlintasan tanpa palang pintu. Jasad mereka terseret sejauh 1 KM. Investigasi masih berlangsung.
Kereta cepat Whoosh G1036 terhenti 40 menit setelah menabrak biawak di jalur Padalarang-Karawang. KCIC pasang pagar pengaman untuk mencegah insiden serupa.