Komedian Entis Sutisna alias Sule ditilang oleh petugas Dishub Jakarta Selatan. Kepala Dishub DKI Jakarta pun memberikan penjelasan tentang penilangan itu.
Kesehatan Sule membaik setelah isu kematiannya beredar. Ia menganggap berita tersebut membawa hikmah dan tidak merasa kesal. Sule tetap optimis dan humoris.
Komedian Sule terjaring operasi Lintas Jaya Dishub DKI Jakarta. Sule ditilang usai membawa kendaraan double cabin dengan masa berlaku KIR yang sudah kedaluwarsa
Mahalini jadi sorotan netizen setelah momen ulang tahun Putri Delina. Sule, mertua, membela tindakan Mahalini dalam mengurus anaknya dari komentar pedas.
Komedian Sule luncurkan video klip Hey Kamu yang menggambarkan korupsi di Indonesia. Liriknya penuh satir dan humor, siap menghibur sekaligus menyentil.