Timnas Indonesia ketinggalan 0-2 dari Timnas Jepang dalam laga Kualifikasi Piala Dunia 2026. Daichi Kamada dan Takefusa Kubo yang membawa Samurai Biru unggul.
Edi Mulyadi kecewa Indonesia kalah 0-6 dari Jepang, namun bangga dengan penyelamatan Emil Audero. Ia berharap timnas bisa evaluasi dan tampil lebih baik.
Pelatih Jepang Hajime Moriyasu puji performa lapis kedua timnya saat membantai Timnas Indonesia. Samurai Biru tetap mengerikan meski main dengan lapis kedua.
Timnas Jepang melibas Indonesia dalam lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia dengan skor telak 6-0. Hasil ini sudah tidak memengaruhi kedua tim.