Nissan Leaf bakal di-rebadge atau didesain ulang mereknya jadi mobil listrik Mitsubishi. Sementara Mitsubishi gantian akan menyuplai teknologi Plug-in Hybrid.
Tim Dewa United X MSRT lagi-lagi berjaya di Kejurnas Sprint Rallly 2025. Pada putaran ketiga, giliran pereli muda Geofanny Bintang Barlean yang jadi juara.
GAC AION, resmi memproduksi mobil di Indonesia. Berlokasi di Purwakarta, Jawa Barat, pabrik ini merupakan kolaborasi antara Indomobil Group dan GAC AION.
Dua raksasa otomotif Jepang, Honda dan Nissan sedang membahas merger. Langkah itu ditempuh karena ketatnya persaingan mobil listrik, terutama asal China.
Honda dan Nissan diskusikan kemungkinan merger di tengah persaingan mobil listrik yang ketat, termasuk kolaborasi dengan Mitsubishi untuk teknologi baterai.
Dirtipideksus Bareskrim Polri Brigjen Helfi Assegaf mengatakan sejumlah artis dan figur publik diperiksa terkait penipuan investasi bodong robot trading Net89.