detikHikmah
Raja Salman Undang 1.000 Keluarga Syuhada Palestina untuk Haji
Raja Salman mengundang 1.000 keluarga syuhada Palestina untuk haji tahun ini. Mereka termasuk para tahanan dan warga yang terluka.
Rabu, 29 Mei 2024 13:15 WIB