Ratusan pelajar di Pekanbaru ikut menanam 21.000 pohondi Hari Pohon. Kegiatan ini bertujuan meningkatkan kesadaran lingkungan di kalangan generasi muda.
Polisi menemukan tulang rahang diduga milik Alvaro Kiano Nugroho saat penyisiran di jembatan Cilalay. Kasus penculikan dan pembunuhan ini masih diselidiki.
Pemerintah Kabupaten Badung menanam pohon Bodhi di tiga lokasi, simbol harmoni manusia, alam, dan spiritualitas. Upaya pelestarian lingkungan dan budaya Bali.