PT MRT Jakarta terus mempercepat pembangunan MRT Fase 2A CP202. Progres mencapai 60,2% dan ditargetkan selesai pada 2029 dengan desain terowongan bertingkat.
Konsep ritel ruang terbuka semakin populer pascapandemi COVID-19. Wander Alley di BSD City hadir sebagai alfresco retail terintegrasi dengan transportasi publik
Pemkab Tasikmalaya rencanakan reaktivasi Stasiun Rajapolah untuk tingkatkan konektivitas dan perekonomian. Proyek ini diharapkan dorong wisata dan UMKM.
Pembangunan Stasiun JIS di Jakarta Utara terus berlanjut. Stasiun KRL baru ini ditargetkan rampung dalam dua bulan ke depan sebagai salah satu akses ke stadion.