detikTravel
Video: Pemenang Parade Ogoh-ogoh Terbaik di Kasanga Festival 2025
Sederet parade ogoh-ogoh terbaik se-Kota Denpasar hadir di Kasanga Festival pada Jumat, (21/3). Berikut daftar pemenang ogoh-ogoh di festival itu.
Sabtu, 29 Mar 2025 22:10 WIB