Metode diet 30-30-30 mengharuskan konsumsi 30 gram protein dalam 30 menit setelah bangun tidur, diikuti olahraga 30 menit. Efektif untuk menurunkan berat badan.
Banyak yang meyakini jalan kaki 10 ribu langkah per hari merupakan metode terbaik menjaga kesehatan jantung. Namun, sebuah penelitan mengungkap hal lain.