Kementerian Komdigi memblokir 23.929 rekening judi online sebagai langkah konkret memberantas aktivitas ilegal. Masyarakat diajak berpartisipasi melapor.
Selebgram Vienna Varella dijatuhi vonis 1,5 tahun penjara karena mempromosikan judi online. Ia menunjukkan jari tengah usai putusan hakim di PN Denpasar.
Pemberantasan dan pembatasan ruang terhadap judi online terus berlanjut.OJK hingga September 2025 mengajukan 27.395 rekening terindikasi judol untuk diblokir.
Kepala Desa Gunungaci dan Kaur Keuangan ditetapkan tersangka korupsi dana desa, merugikan negara Rp 182 juta. Sang kades memakai uang itu untuk judi online.