Ultras Garuda Indonesia meramaikan Stadion GBK jelang Timnas Indonesia U-23 vs Malaysia. Mereka bernyanyi untuk membakar semangat punggawa Garuda Muda.
Timnas Indonesia U-17 akan memainkan laga terakhir kontra Honduras di Piala Dunia U-17. Bagi pelatih Nova Arianto, tiga poin harus diperjuangkan habis-habisan!
Timnas Indonesia U-17 harus mengakui keunggulan Paraguay U-17 dalam laga uji coba jelang mengikuti Piala Dunia 2025. Garuda Muda dikalahkan Albirroja 1-2.