detikSumut
Dosen UNM Jadi Tersangka Kasus Pelecehan Mahasiswa, Belum Ditahan
Polisi menetapkan dosen UNM berinisial K sebagai tersangka pelecehan seksual terhadap mahasiswi. K belum ditahan dan akan segera diperiksa.
Selasa, 24 Jun 2025 19:00 WIB