Presiden Jokowi berkomentar soal pembukaan Masjid Jokowi di Abu Dhabi, Uni Emirat Arab. Jokowi mengungkap begitu akrabnya hubungan Indonesia dengan UEA.
Pemerintah UEA dan Indonesia sepakat untuk membangun RS kardiologi bertaraf internasional di Solo. RS itu berkapasitas 100 kamar dengan peralatan medis canggih.
KBRI Tunis sampaikan perkembangan baik hubungan dagang antara RI dengan Tunisia. Dia berharap volume perdagangan antar dua negara bisa meningkat 2 kali lipat.
Tepat di malam hari tanggal 17 Agustus 2023, sebanyak 16 gedung ikonik di Uni Emirat Arab (UEA) menampilkan LED light show berupa cahaya Merah dan Putih.
Puan kunker ke Abu Dhabi, Uni Emirat Arab (UEA). Puan menekankan DPR RI siap mendukung penuh kerja sama Indonesia-UEA untuk memperkokoh hubungan kedua negara.
KBRI Abu Dhabi ajak restoran Indonesia di Uni Emirat Arab luncurkan Indonesia Restaurant Management Training Program sebagai rangkaian peringatan HUT ke-78 RI.