detikHot
Video: Perdana Main Film Action, Aurora Ribero Ngaku Biru-biru
Aktris Aurora Ribero perankan karakter 13 di film action Netflix 'The Shadow Strays'. Aurora mengaku film tersebut merupakan film action perdana yang ia lakoni.
Rabu, 16 Okt 2024 22:29 WIB