detikNews
Prabowo Bentuk Satgas Pemulihan Pascabencana Sumatera, Mendagri Jadi Ketua
Presiden Prabowo Subianto membentuk Satuan Tugas Rehabilitasi Pascabencana di Aceh, Sumut, dan Sumbar, dengan Mendagri Tito Karnavian sebagai ketua.
Selasa, 06 Jan 2026 22:48 WIB







































