716 kendaraan listrik disiapkan untuk mobilisasi delegasi di Bali pada September 2024. PLN sediakan infrastruktur SPKLU untuk mendukung acara internasional.
MotoGP Mandalika 2024 telah usai digelar. Namun, isu hosting fee belum dibayar hingga menjelang balapan begitu kencang di sosial media dan membekas hingga kini.
Bupati Manggarai Barat, Nusa Tenggara Timur (NTT) Edistasius Endi meminta agar penutupan Taman Nasional Komodo tidak tergesa-gesa, karena tidak efektif.