detikNews
Bupati Serang Resmikan Objek Wisata Agro Waruwangi Senilai Rp 90 M
Wisata Agro Bukit Waruwangi dibangun oleh investor, mantan Menteri Perumahan Rakyat yang juga mantan Menteri Transmigrasi Siswono Yudo Husodo.
Selasa, 07 Jul 2020 21:39 WIB