detikJateng
Jurus Andika Perkasa Atasi Blank Spot di Jateng: Pakai Satkom
            Calon gubernur Jawa Tengah, Andika Perkasa, mengungkapkan gagasannya untuk mengatasi blank spot di Jateng. Yakni mengandalkan satelit komunikasi (satkom).         
         
            Minggu, 10 Nov 2024 20:13 WIB         
      
 
 
 
 






































