Proyek pembangunan Rumah Adat Bola Soba di Bone terkendala material. Pembangunan Bola Soba harus menggunakan kayu ulin yang bahannya hanya ada di Kalimantan.
Rangkaian Ngunduh Mantu putra bungsu Presiden Jokowi Kaesang Pangarep dan Erina Gudono akan digelar di dua tempat yakni Loji Gandrung dan Puro Mangkunegaran.
Erina sungkem ke istri Sultan Hamengkubowono X, Gusti Kanjeng Ratu Hemas, dan istri Paku Alam X, Kanjeng Gusti Bendara Raden Ayu (KGBRAy) Atika Purnomowati.
Erina Gudono melangsungkan siraman jelang pernikahannya dengan Kaesang. Prosesi siraman melibatkan GKR Hemas hingga istri Mensesneg, Siti Farida Pratikno.