Gelombang panas di selatan Eropa menyebabkan kebakaran hutan di sejumlah tempat, termasuk di Yunani. Namun sebuah pesawat jatuh saat berupaya memadamkan api.
Otoritas Taliban yang menguasai Afghanistan menyebut musik itu haram. Musik dinilai menyesatkan dan merusak moral. Mereka pun membakar tabla hingga gitar.
Polisi menangkap seorang imigran asal Afghanistan bernama Mustafa Dawari (26) terkait kasus penipuan kepada warga di kota Makassar, Sulawesi Selatan (Sulsel).
Taliban memerintahkan semua salon kecantikan di Afghanistanditutup pada 24 Juli. Tiga perempuan Afghanistan membagikan kisahnya soal makna salon bagi mereka.
Pemerintah Taliban di Afghanistan membakar sejumlah alat musik. Mereka beralasan jika musik bisa menyesatkan generasi muda dan menghancurkan masyarakat.