Polda Metro mengamankan 351 orang dari kelompok massa yang diduga terlibat kericuhan di sekitar DPR kemarin malam. Dari jumlah itu, 344 orang telah dipulangkan.
Kursi peserta Piala Dunia 2026 kembali terisi usai Portugal dan Norwegia memastikan lolos. Kini sudah 32 tim yang pasti ambil bagian dan tersisa 16 tiket lagi.