BMKG melaporkan terjadi gempa berkekuatan magnitudo (M) 6,5 di Tuban, Jawa Timur. Gempa ini terasa hingga ke Jakarta, terlihat dari linimasa X/Twitter.
Threads aplikasi besutan Meta yang mirip dengan Twitter (kini X) kini meluncurkan fitur baru bernama 'Trending Now' secara luas namun baru untuk pengguna di AS.
Timnas Indonesia akan memainkan laga penting melawan Vietnam dalam pertandingan keempat Grup F Kualifikasi Piala Dunia 2026 di Stadion My Dinh, Selasa (26/3).
Hari pertama puasa Ramadan 2024 disambut begitu ramai di lini masa media sosial. Tampaknya yang berbagi pengalaman kocak sejak sahur sampai siang hari ini.
Hampir setahun setelah dirilis, Threads kini memiliki 130 juta pengguna. Ke depannya, Threads akan fokus mengembangkan fitur baru yang banyak diminta pengguna.