Kelompok Houthi mengklaim serangan rudal ke Bandara Ben Gurion sebagai balasan atas serangan Israel di Yaman. Israel berjanji akan terus melawan ancaman ini.
Serangan rudal Rusia menghantam Kyiv, ibu kota Ukraina, pada Sabtu (18/1) waktu setempat. Sedikitnya empat orang tewas dan tiga orang lainnya luka-luka.
Kelompok Houthi di Yaman melancarkan serangan udara ke wilayah Israel. PM Israel Benjamin Netanyahu mengatakan Houthi akan menerima pembalasan yang mahal.
Pakistan sedang mengembangkan kemampuan rudal balistik jarak jauh yang akan memungkinkan negara itu menyerang target di luar Asia Selatan, termasuk AS.
Ketua MPR RI Bambang Soesatyo memastikan proses hukum terhadap kasus hukum kapal MT ARMAN 114 berbendera Iran akan berjalan transparan dan berkeadilan.