Kemenag menyatakan belum ada informasi terkait rencana pembukaan visa furoda. Kemenag menyebutkan pihak Arab Saudi belum memberi informasi terkait visa furoda.
Jemaah haji asal embarkasi Surabaya, Minarsi, merasa ceria selama melaksanakan ibadah haji di Makkah. Dia mengatakan hotel tempatnya menginap bagus dan nyaman.
Seorang jemaah haji Aceh yang dirawat di rumah sakit di Madinah, Arab Saudi, meninggal dunia. Almarhum Nawawi (62) wafat setelah 12 hari menjalani perawatan.
Petugas Penyelenggara Ibadah Haji memprioritaskan jemaah haji Indonesia yang sakit dan butuh perawatan segera di Tanah Air untuk mengikuti program tanazul.
Polygon meramaikan Indofest 2025 dengan booth unik bertema camping. Dikenal dengan sepeda petualangan, Polygon hadirkan aktivitas seru dan promo menarik.