Tanggul Sungai Wulan di Dukuh Norowito, Desa Ketanjung jebol. Akibatnya sejumlah desa terendam banjir. Ketinggian air di jalan desa Kedungbanteng capai 100 cm.
Jenazah Sri Susuhunan Paku Buwono XIII tiba di kompleks Makam Raja-raja Mataram Imogiri disambut gerimis. Sang Raja bakal ditandu menaiki ratusan anak tangga.
Hujan deras di Pangandaran menyebabkan banjir, merendam pemukiman dan menghambat akses jalan. 350 KK terdampak, dengan ketinggian air mencapai 1 meter.
Aaliyah Massaid menerima hadiah mobil mewah dari Thariq Halilintar sebagai kejutan pasca melahirkan. Pasangan ini berbagi momen bahagia setelah jadi orangtua.
Kementerian Sosial telah mengirim bantuan logistik untuk korban banjir di Jakarta Timur. Bantuan diharapkan meringankan beban masyarakat yang terdampak banjir.