detikJatim
Tewaskan Pemudik Kediri, Ini Deretan Jalur Tengkorak Mojokerto-Jombang
Kecelakaan tragis terjadi saat pemudik tak sengaja menabrak ibu hingga tewas. Jalur itu dikenal rawan kecelakaan. Ini jalur Mojokerto-Jombang yang diwaspadai.
Senin, 02 Mei 2022 21:25 WIB