Satreskrim Polres Karawang menangkap dua pelaku pencurian di Rest Area Km 62 B Jalan Tol Cikampek. Kedua pelaku ditangkap di wilayah Tangerang, Banten.
Pelaku yang menyiram air keras ke pria paruh baya di Palembang, Sumatera Selatan, bernama Idham Aziz (66), ditangkap. Saat ini pelaku masih diperiksa petugas.
Bali United Basketball menghadapi tantangan berat menuju playoff IBL 2025. Pelatih Rusta Wijaya mengakui performa menurun dan hasil buruk dalam 6 laga terakhir.